News

  • Kunjungan Kerja Pangkostrad ke Australia

    Kunjungan Kerja Pangkostrad ke Australia

    AUSTRALIA – Panglima Kostrad (Pangkostrad) Letnan Jendral A.Y. Nasution bulan lalu (31 Okt – 4 Nop) melaksanakan kunjungan kerja ke sejumlah kesatuan dan markas AD di Australia sebagai kegiatan rutin antara pemimpin senior AD Indonesia dengan counterpart di AD Australia. Sebagai fokus utama dalam kunjungan tersebut, Pangkostrad beserta rombongan Danbrigif 1 Kodam...

    read more
  • Angkatan Laut Australia Indonesia Gelar Latihan Bersama New Horizon 2011

    Angkatan Laut Australia Indonesia Gelar Latihan Bersama New Horizon 2011

        SURABAYA – Para Komandan dan awak kapal perang Angkatan Laut Australia HMAS Warramunga dan HMAS Sirius disambut secara resmi di Dermaga Jamrud Utara, Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya, pada hari Minggu, 20 November 2011. Kapal-kapal tersebut tiba di Surabaya dengan sekitar 250 awak kapal untuk suatu kunjungan empat hari (20-23 Nov) dan...

    read more
  • Testimoni: Emergency Management Seminar 2011

    Testimoni: Emergency Management Seminar 2011

    AUSTRALIA - Emergency Management Seminar 2011 diselenggarakan oleh Autralian Emergency Management Institute (AEMI) yang berlokasi di Mt Macedon, Melbourne-Victoria. Seminar dilaksanakan tgl 10-21 Oktober 2011 dan  diikuti oleh 20 peserta dari 12 negara di kawasan Asia Pasifik, baik militer maupun sipil yg bekerja di kementrian pertahanan negaranya.  Tujuan EMS adalah untuk memperkenalkan...

    read more
  • Penghormatan Kepada Alm. Marsda TNI Purn. F Djoko Poerwoko

    Penghormatan Kepada Alm. Marsda TNI Purn. F Djoko Poerwoko

      JAKARTA - Angkatan Udara kehilangan salah satu tokoh terbaiknya, Marsda TNI (Purn.) F. Djoko Poerwoko yang meninggal dunia pada hari Selasa tanggal 9 Agustus 2011 karena sakit, di Brazil dalam usia 61 tahun. Almarhum meninggalkan seorang istri, dua orang anak dan tiga orang cucu. Semasa hidup beliau adalah penerbang pesawat A4...

    read more
  • Testimoni: Program Pertukaran Instruktur

    Testimoni: Program Pertukaran Instruktur

    AUSTRALIA - Dari sekian banyak pelatih dan instruktur untuk pelatihan Misi PBB yang ada di PMPP TNI, saya termasuk salah satu instruktur yang memiliki jam terbang dan pengalaman yang cukup baik. Tetapi untuk tugas sebagai instruktur pada pelatihan di luar negeri seperti pada kursus UNMOC Australia merupakan hal yang  baru...

    read more
  • Pertukaran Perwira Kadet Australia ke Akademi Angkatan Udara

    Pertukaran Perwira Kadet Australia ke Akademi Angkatan Udara

    YOGYAKARTA - TNI-AU dan RAAF telah menyelenggarakan pertukaran kadet dua-tahunan antar masing-masing akademi selama beberapa dasawarsa yang lalu. Tahun ini empat Perwira Kadet RAAF (OFFCDT) dan dua instruktur RAAF dari Akademi Angkatan Bersenjata Australia (ADFA) tinggal bersama di Akademi Angkata Udara TNI-AU (AAU) di Pangkalan Udara Adisutjipto,Yogyakarta pada 10 -...

    read more