News
read more read moreKunjungan Kerja Chief of Defence Force, Jenderal Angus Campbell AO, DSC ke Jakarta dalam rangka memperkokoh hubungan erat antara Australia dan Indonesia
JAKARTA - Jenderal Campbell, Panglima Angkatan Bersenjata (AB) Australia, mendapatkan kehormatan untuk meletakkan karangan bunga sebagai tanda penghormatan di Monumen Perjuagan NKRI di Markas Besar TNI pada 20 Februari 2019. Selama kunjungan resmi pertamanya ke Indonesia sebagai Panglima AB Australia, beliau bertemu dengan rekan sejawat yang juga sahabatnya; Panglima TNI,...
read morePasukan Khusus Indonesia Australia Perkuat Persahabatan Melalui Latihan Bersama Dawn Komodo dan Dusk Kookaburra
INDONESIA & AUSTRALIA - Beberapa tahun terakhir ini, latihan bersama Dawn Komodo dan Dusk Kookaburra melibatkan tiga seri pelatihan yaitu Komodo, Griffin dan Pegasus. Dawn Komodo dilaksanakan di Pusdiklatpassus, Batujajar pada 8 hingga 20 Juli 2018 dengan semangat tinggi dan penuh persahabatan. Sedangkan Dusk Kookaburra 2018 dilaksanakan pada 19 hingga 30...
read morePasukan Khusus Indonesia Australia Memperingati HUT 25 Tahun Kerja Sama
INDONESIA & AUSTRALIA - Salah satu kegiatan yang tidak akan terlupakan adalah acara peringatan dan perayaan HUT ke-25 tahun Hubungan Bilateral Pasukan Khusus Indonesia dan Australia. Kita beruntung dapat menyaksikan perayaan tersebut yang diselenggarakan dua tahap, dengan semangat, penuh persahabatan dan hangat di kedua negara kita. Perayaan pertama di Indonesia, diselenggarakan...
read moreDharma Palu - Operasi Bantuan untuk Indonesia
BALIKPAPAN – Bulan Oktober 2018, Angkatan Udara Australia (RAAF) diterjunkan langsung ke Indonesia dalam operasi Whole of Australian Government (WoAG) untuk memberikan bantuan kemanusiaan dan bencana (HADR) kepada Pemerintah Indonesia pasca gempa bumi dan tsunami yang mengguncang beberapa daerah di Sulawesi Tengah pada 28 September lalu. Pemerintah Indonesia mencatat bencara...
read moreAngkatan Udara Indonesia dan Australia Tingkatan Keselamatan dan Kelaikan Penerbangan
INDONESIA - Safety and Airworthiness Joint Working Group (JWG) atau Kelompok Kerja TNI-AU untuk Keselamatan dan Kelaikan Penerbangan telah dilaksanakan sejak 2011 oleh kedua negara untuk bersama-sama menyelidiki dan meningkatkan sistem manajemen keselamatan dan kelaikan udara pada kedua angkatan udara. JWG melaksanakan dua pertemuan setiap tahun untuk menilai kemajuan kelompok...